Bahan:
- 750 gram iga sapi yang tepal
- 6 sendok makan saus panggang hoisin
- 1 sendok makan madu
- 2 sendok makan kecap manis wijen
- 1/2 bawang bombay, cincang halus
- 2 bawang putih, cincang halus
- 3 sendok makan saus tomat
- 1 sendok makan air jeruk nipis
- 1/2 sendok teh bumbu ngohyong
- 300 ml air
Cara Membuat:
- Aduk semua bahan, lalu masak dengan api kecil hingga bumbu meresap.
- Tuang ke iga dalam loyang, lalu oven sambil sesekali di oles dengan sisa bumbu hingga halus. Setelah dirasa matang, angkat.
- Sajikan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar